PSE-Caritas Ketapang

Website Resmi PSE-Caritas Keuskupan Ketapang

VIDEOS

Media Karitas_Caritas Keuskupan Ketapang KSM Uncak Kontok (Jan,2016). Bagi orang yang cinta berkebun, tidak akan menyia-nyiakan kesempatan untuk berkreasi dalam budidaya tanaman. Seorang Koordinator Lapang Program Promosi Livelihood yang dikelola oleh Masyarakat  bapak Aloysius sedang memegang tanaman kucai lokal. Anda tahu media yang dipakainya? Bukan polibac, tapi labu yang banyak ditemukan di pedahasan. Labu ini adalah tanaman lokal bisa untuk sayur kalau lagi hijau, bila disimpan sampai tua dapat digunakan untuk ambil air. Dan kali ini untuk pot tanaman kucai.

Petrus Apin, yang pernah menjadi ComDev Officer Usaid Ifacs mengatakan, "pemanfaatan barang bekas buah labu tua menjadi pot/polibag menunjukan indikator strategi dan metode yang kreatif  oleh anggota KSM UK. Bisa jadi model mendekatan model ini ke depan penting untuk membangun ketahanan pangan" Kita menyebutnya  resilien," katanya kepada staff Karina Lora Gayatri ketika mendampingi kunjungan monitoring di pekarangan anggota KSM UK. papin
| Blogger Templates - Designed by Colorlib